Inilah Nama-Nama Penerima Cenderamata dan Penghargaan Pada Peringatan Hardiknas Tahun 2018 di Inhu

Inilah Nama-Nama Penerima Cenderamata dan Penghargaan Pada Peringatan Hardiknas Tahun 2018  di Inhu
INHU - Usai pelaksanaan upacara peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) tahun 2018 di Kabupaten Inhu, 2 Mei 2018. Plt Sekda Inhu Ir H. Hendrizal M.Si didampingi Kadisdikbud Inhu H. Ujang Sudrajat SP, M.Si dan Forkopimda Inhu menyerahkan cenderamata kepada purna bhakti Disdikbud periode 2 Mei 2017 - 2 Mei 2018.
 
Selain itu, juga dilakukan penyerahan piagam penghargaan kepada pemenang lomba apresiasi guru dan tenaga kependidikan berprestasi tingkat Provinsi Riau tahun 2018, penyerahan piagam penghargaan kepada guru dan tenaga kependidikan berprestasi tingkat Kabupaten Inhu tahun 2018, dan penyerahan piagam penghargaan kepada ASN berdedikasi dilingkungan Disdikbud Inhu tahun 2018. (azi)
 
Berikut rinciannya:
 
Nama pegawai purna bhakti dilingkungan Disdikbud Inhu periode 2 Mei 2017 - 2 Mei 2018 yang menerima cenderamata.
 
1. Nur Afriadi, Guru SDN 019 Danau Tiga, Rengat Barat.
2. Rusid, Guru SMPN 2 Rengat.
3. R. Hamzah, Pelaksana/Staff Disdikbud Inhu.
4. Herry Satria, Kepala Sub Bagian Keuangan pada Sekretariat Disdikbud Inhu.
5. Sutaslim, Pelaksana/Staff pada SMPN 2 Batang Cenaku.
6. Sunardi, Pelaksana/Staff pada SDN 005 Pasir Batu Mandi, Kecamatan Sei Lala.
7. Karya Jamil, Pelaksana/Staff pada SDN 002 Aur Cina.
8. Raden Saleh, Staff Sekolah Dasar pada Korwil Kecamatan Peranap.
9. Anwar Say, Pelaksana/Staff Korwil Kecamatan Peranap.
10. Rusli, Staff pada SDN 009 Alang Kepayang, Rengat Barat.
11. Mailiswin S.Sos, Disdikbud Inhu.
12. Sulasmi, Staff SMPN 3 Rengat Barat.
13. Yance, Pelaksana/Staff SMPN 1 Pasir Penyu.
14. Mardalena, Guru SMPN 6 Rengat.
15. Nursiti, Guru SDN 003 Gudang Batu Lirik.
16. Kasniati, Guru SDN 005 Pekan Heran, Rengat Barat.
 
Nama penerima piagam penghargaan pemenang lomba apresiasi guru dan tenaga kependidikan berprestasi tingkat Provinsi Riau tahun 2018
 
1. Ir. Suriono : Juara 1 Taman Baca Masyarakat
2. Ziko Fransinatra SS, MM : Juara II Lembaga Kursus
3. Cherly Sulistiyo Ningrum SS : Juara III Pendidik Kelompok Bermain
 
Nama penerima piagam penghargaan guru dan tenaga kependidikan berprestasi tingkat Kabupaten Inhu tahun 2018
 
1. Yetti Ellyana : Pengawas SD
2. Zamiarni S.Pd AUD : Guru Taman Kanak-Kanak
3. Hendri Donal : Kepala SD/MIN
4. Alus Musyar Laily S.Pd.I : Guru SMP
 
Nama penerima piagam penghargaan ASN berdedikasi dilingkungan Disdikbud Inhu tahun 2018
 
1. Rusti. 
 

#Pendidikan

Index

Berita Lainnya

Index